Dasa
Yama Bratha adalah sepuluh macam pengendalian diri, yaitu:
1) Anresangsya
atau Arimbhawa artinya tidak mementingkan diri sendiri;
2) Ksama
artinya suka mengampuni dan dan tahan uji dalam kehidupan;
3) Satya
artinya setia kepada ucapan sehingga menyenangkan setiap orang;
4) Ahimsa
artinya tidak membunuh atau menyakiti makhluk lain;
5) Dama
artinya menasehati diri sendiri;
6) Arjawa
artinya jujur dan mempertahankan kebenaran;
7) Priti
artinya cinta kasih sayang terhadap sesama mahluk;
8) Prasada
artinya berfikir dan berhati suci dan tanpa pamerih;
9) Madurya
artinya ramah tamah, lemah lembut dan sopan santun; dan
10) Mardhawa
artinya rendah hati; tidak sombong dan berfikir halus.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar